Pada spesies tanaman berdaun lebar, cabang yang mati umumnya membusuk dan jatuh dari pohon, dan menyisakan rongga yang terbentuk dari pertumbuhan kulit baru.
Uro adalah rongga atau cekungan pada bekas cabang yang telah tanggal atau gugur dari batang pohon.
Pembuatan uro dilakukan dengan membuat luka kecil berbentuk tidak teratur pada batang ketika menghilangkan cabang yang tidak di inginkan untuk menghindari penyembuhan luka yang jelek.
Sebuah foto uro natural dari alam liar
Dibawah ini, kita bisa pelajari bersama step by step teknik pembuatan uro, pada bonsai asam jawa, yang saya sadur dari http://www.mybonsaibuddy.com
Uro terlihat alami setelah melewati proses penyembuhan luka setelah beberapa waktu lamanya.
Okelah, semoga posting ini bermanfaat bagi saya terutama, dan juga bagi sobat bonsai sekalian, sampai jumpa pada posting teknik kayu mati berikutnya....bersambung
Artikel teknik deadwood lainnya :
Teknik bonsai deadwood / kayu mati ( bag 1 )
Teknik bonsai deadwood / kayu mati ( bag 2 )
Teknik bonsai deadwood / kayu mati ( bag 4 )
great pict..amazing !!!
BalasHapus