Rabu, 14 Juli 2010

Bakalan Loa ( Ficus glomerata ) # 3



Mei 2010




Juli 2010


Setelah beberapa kali gagal dengan bahan galian loa, termasuk dengan Loa # 1 yang mati merana, saya mencoba dengan metode penggalian yang berbeda, yang mana saya menggali agak lebih dalam sehingga akar tunjang utama ikut terangkat sepanjang mungkin, dan ternyata efektif, hanya dalam hitungan minggu, loa ini langsung bersemi kembali. Setelah saya rasa cukup sehat di pot besar yang saya gunakan dalam masa transisi, saya baru memotong akar tunjangnya agar bisa masuk ke dalam pot bonsai yang dangkal.

0 komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...